BGP

BGP (Border Gateway Protocol)


A.BGP (Border Gateway Protocol) 
    BGP merupakan salah satu jenis routing protocol yang ada di dunia komunikasi data.sebagai sebuah routing protocol,BGP digunakan untuk koneksi antar Autonomous System(AS),BGP merupakan salah satu jenis routing yang sering digunakan oleh ISP besar .BGP termasuk tergoling dalam kategori routing protokol jenis EGP atau Exterior Gateway protocol.BGP memiliki skalabilitas yang tinggi karena dapat melayani pertukaran routing pada organisasi-organisasi besar.karena itulah BGP sering dikenal dengan routing protocol yang sangat kompleks,semisal ingin membuat jaringan isp besar maka dalam hal ini kita menggunakan routing BGP untuk menghubungkan antar router.

B.karakteristik BGP 
  • Menggunakan TCP port 179 untuk membangun dan menjaga koneksi antar peer.
  • Merupakan distance vector routing protocol,namun kebanyakan menyebutnya path vector protocol
  • Memiliki metric paling besar dan kmpleks bila dibandingkan protokol routing lainya.
  • Secara default best path ditentukan oleh jumlah hop yang dimaksud disini bukanlah sebuah router melainkan sebuah AS.
BGP memiliki sifat-sifat yang terkait yang digunakan untuk menentukan rute terbaik menuju suatu tujuan bila beberapa jalur,untuk tujuan tertentu.sifat-sifat ini disebut sebagai atribut BGP dan pemahaman tentang bagaimana pengaruh atribut BGP pilihan rute diperlukan untuk desain jaringan yang kuat.bagian ini menjelaskan tentang atribut BGP dalam proses seleksi rute.
  1. Weight
  2. Local preference
  3. Multi-exit discriminator
  4. Origin Attribute
  5. AS_path
  6. Next hop.











gambar diatas adalah hasil dari konfigurasi BGP menggunakan cisco packet tracer..



gambar diatas adalah contoh dari hasil pengecekan konfigurasi BGP melalui comand promp di cisco packet tracer..


Komentar

Postingan populer dari blog ini

Definisi Jaringan

EIGRP

OSPF